Ditulis oleh Linda Leenk pada tanggal 21 May 2016
#HappyTummy Kedai Locale, Cita Rasa Lokal dengan Tampilan Modern Kopi sudah menjadi bagian dari gaya hidup dan digunakan sebagai sarana bersosialisasi bagi kaum urban, makanya ga heran banyak kedai kopi menjamur di mana-mana. Nah Sabtu kemarin saya dan beberapa teman mengunjungi Kedai Locale yang terletak di Kelapa Gading. Papan nama bertuliskan Kedai Locale yang [...]